Review Film On Your Wedding Day (2018)

Awal oktober kemarin Korea kembali mengeluarkan Film berjudul On Your Wedding,diperankan oleh Bo-Young Park dan Young Kwam-Kim. Film ini menceritakan perjalanan cinta mereka. Seperti hal nya film Be With You,film ini tak kalah romantis.

Baca Juga : Review Film Be With You

Tayang perdana pada 03 Oktober 2018 kemarin,film ini menyedot perhatian. Karena memang sangat romantis.  Menceritakan tentang cinta pertama,anda pasti akan mengingat cinta pertama anda dengan siapa. Film di mulai saat sekolah ini,akan membuat anda flashback.


Review Dan Sinopsis Film On Your Wedding Day

Tidak punya harapan di masa depan, gambaran ini yang terjadi Hwang Woo-yeon (Young-kwang Kim). Seorang siswa yang menghabiskan waktunya dengan membaca buku-buku aneh, bermain PlayStation dan berkelahi dengan teman-teman sekolahnya.

Namun, kehadiran siswi pindahan bernama Hwan Seung-hee (Bo-Young Park) mengubah hidupnya. Termasuk ketika pelan-pelan Hwang Woo-yeon mulai jatuh cinta dengan Hwan Seung-hee. Meski tidak pernah mengungkapkan cintanya secara langsung, namun Hwang Woo-yeon selalu menunjukkan isyarat bahwa ia menyukai Hwan Seung-hee.

Film ini menceritakan sebuah kisah cinta yang mungkin sering kita jalani. Terdapat kisah-kisah komedi,menambah segar dalam film ini. Termasuk film romantis yang mengharukan,anda akan disuguhkan tentang percintaan mereka. Bagi anda yang telat menonton di bioskop,anda bisa mencari film ini di beberapa website film internet yang ada. 

Baca juga:

0 comments



Emoticon